Sisi-sisi kehidupan Nabi Muhammad SAW telah mewariskan pelajaran berharga bagi umat Islam. Tak hanya bagi pribadi-pribadi muslim yang semasa dengan Rasulullah SAW bisa memfigurkan beliau sebagai teladan hidup, namun kita pada hari inipun bisa melakukan hal serupa. Buku ini mencoba menghidupkan kembali nilai-nilai kemuliaan dan keteladanan Nabi Muhammad SAW ditengah-tengah umat Islam masa kini yang dilanda krisis idola.
Penulis : Thaha Abdulah Al-'Afifi
Penerbit : Senayan Publishing
Hard Cover 15 X 23 cm, 412 hlm
Rp. 75.000,-
0 comments:
Post a Comment