Penulis : Harun Yahya
Penerbit : Senayan Publishing
200 hlm
Allah telah menciptakan alam raya dan kehidupan yang ada di dalamnya dngan dibalut beragam keindahan. Setiap sudut yang terlihat adalah keserasian dan keseimbangan karya cipta dari Yang Maha Agung. Tidak ada detail yang tercecer dari keindahan yang Allah ciptakan. Inilah yang patut kita syukuri sebagai hamba yang beriman.
Buku ini menjabarkan keindahan, keserasian dan keseimbangan yang tertata dalam alam semesta ini serta manfaat yang dapat kita peroleh dari karya cipta tersebut. Penulis menggali dari ayat-ayat Al-Qur'an beberapa keindahan, keserasian, dan keseimbangan yang dapat kita nikmati di alam semesta ini dengan perbandingan yang dapat dirasakan di surga nan abadi nanti.
Rp. 24.500,-
0 comments:
Post a Comment